Oleh: Ahmad Asrori, S.H.

Hati yang ikhlas dan doa yang tulus adalah dua tentara yang tak terkalahkan.

Demikianlah petuah yang disampaikan oleh Ibn Taimiyyah tentang pentingnya sebuah keikhlasan menjadi benteng melawan hawa nafsu. Ikhlas adalah amalan hati yang perlu mendapat perhatian khusus, mendalam dan terus-menerus. Baik ketika akan beramal, sedang meramal, maupun sesudah beramal. Hal ini bermaksud, agar amal yang dilakukan mendapatkan pengakuan di hadapan Allah.

Hal demikian, selaras dengan Firman Allah dalam QS. Al-Bayyinah ayat 5, yang artinya:  “Padahal mereka tidak disuruh kecuali supaya menyembah Allah dengan memurnikan ketaatan kepada-Nya dalam (menjalankan) agama yang lurus”. Maksud dari agama yang lurus dari ayat tersebut adalah agar kita terhindar dari perkara yang syirik dan menuju ketauhidan yang murni. Nah, di sinilah posisi ikhlas, betapa pentingnya dalam beribadah dan berkehidupan, yakni agar amal tidak sia-sia dan tidak mendapatkan azab di dunia dan di akhirat.

Lebih lagi, kemarin sudah melewati hari raya Idul Adha 1442 H, artinya di dalamnya terdapat pelajaran untuk berqurban. Berqurban tidak semata-mata agar mendapat pujian dari orang, tetapi lebih dari itu, yakni berqurban dengan ikhlas sebagai bukti sebagai hamba yang berbakti kepada Allah. Semoga kita semua mampu mengambil pelajaran dari Idul adha dan menerapkan keikhlasan di setiap sendi kehidupan. Wallahu A’lamu Bil Al-showwaab.

You may also like

35 comments

Mas Khosim Juli 21, 2021 - 9:58 am

Subhanallah, semoga ditahun mendatang kita semua bisa melaksanakan tuntunan Nabi Ibrahim AS dengan berkurban. Aaamiin

Reply
Aimah Nurul Falah Agustus 27, 2021 - 1:59 am

Meneladani keikhlasan nabi Ibarahim A.S.

Reply
Agung Mr Agustus 27, 2021 - 11:20 am

Subhanaallaaah

Reply
Kusnadi Agustus 2, 2021 - 9:41 am

Mari kita teladani kesabaran dan keikhlasan Nabi Ibrahim as dan Nabi Ismail as dalam menaati perintah Allah SWT.

Reply
Darmadi Agustus 27, 2021 - 1:21 am

Alhamdulillah bisa memperingati hari besar di pondok

Reply
Yusep Agustus 27, 2021 - 1:52 am

Semoga kita dapat mengambil hikmahnya

Reply
Agus miftakhul huda Agustus 27, 2021 - 3:25 am

Berusaha ikhlas dan melakukan yang terbaik… dan tidak lupa untuk istiqomah

Reply
Ato November 13, 2021 - 6:44 am

Ihlas yg nyata

Reply
Septiani Agustus 27, 2021 - 3:06 am

Aamiin ya rabbal alamin.

Reply
Khadhiq Agustus 27, 2021 - 5:23 pm

Ikhlas adalah kunci kesabaran utk segala urusan

Reply
Lina idamatus Agustus 27, 2021 - 8:59 am

Semoga bisa meneladani sifat nabi ibrahim dan kita diberikan rejeki lebih untuk berqurban

Reply
Evi Agustus 27, 2021 - 9:24 am

Alhamdulillah masih diberi kesempatan untuk merayakan idul adha. Semoga bisa meneladani keikhlasan nabi Ibrahim

Reply
Ahmad Asrori Agustus 3, 2021 - 5:57 am

Semoga berkah semuanya.. Amiin

Reply
Achmad Arif Ashar Agustus 27, 2021 - 2:00 am

Allhamdulillah, semoga kita bisa istiqomah dalam keikhlasan dan kesabaran

Reply
Ahmad Asrori Agustus 3, 2021 - 5:57 am

Semoga semuanya mendapatkan keberkahan di bulanIdul adha. Amiin

Reply
Pak Maesar Agustus 27, 2021 - 1:21 am

Berkurban sebagai sarana mengorbankan sesuatu yang berharga

Reply
Ririn Agustus 27, 2021 - 2:10 am

Idhul Adha merupakan pelajaran untuk berqurban. tidak semata-mata mendapat pujian dari orang, tetapi ikhlas sebagai hamba ALLAH yang berbakti.
PMS semakin jaya

Reply
Arham Agustus 27, 2021 - 1:30 am

Qurban

Reply
Balqis Agustus 27, 2021 - 1:42 am

PMS kendal jaya!

Reply
Amar Agustus 27, 2021 - 2:43 am

Semoga bisa mengambil Manfaat dan hikmahnya Kisah dari Nabi Ibrahim As

Reply
nurul Agustus 27, 2021 - 1:49 am

Semoga bisa meneladani keikhlasan dan kesabaran Nabi Ibrahim AS dan Nabi Ismail AS

Reply
M Yunus Agustus 27, 2021 - 1:52 am

YPI
Yang Penting Ikhlas

Reply
Misbah An-Nur Agustus 27, 2021 - 1:59 am

“Idul adha adalah momentum mengasah kepekaan sosial menjadi sumber inspirasi menjaga kebersamaan bagi keluarga dan masyarakat secara hikmah. Selamat Hari Raya Idul adha 1442 H!

Reply
Yazid Agustus 27, 2021 - 2:35 am

Segalam amal harus di dasari ikhlas

Reply
Erna Muktisari Agustus 27, 2021 - 3:04 am

MasyaaAllah

Reply
Alfi Agustus 27, 2021 - 3:12 am

Meneladani keikhlasana dan pengorbanan nabi Ibrahim

Reply
Lilik Agustus 27, 2021 - 3:58 am

Berkah barokah.

Reply
Komari November 13, 2021 - 1:49 am

Ihlas dalam berkorban,

Reply
mr. Muf Agustus 27, 2021 - 4:24 am

inilah hidup kita penuh dengan lika liku, hanya yang menjadi pembeda adalah keikhlasan kita dalam menerima semua ujian dan cobaan Sang Pencipta, entah itu dengan Corona maupun yang lainnya…. yang berbalas hanyalah pesan singkat atau WA, itupun sifatnya sementara dan bisa terhapus bahkan hilang karena tak cukupnya muatan dalam kartu memori, namun keihhlasan yang dirasa tak berbalas saat ini, justru menunggu indahnya balsan Surga yang Allah janjikan dan itu Abadi

Reply
Nurul Hidayah Agustus 27, 2021 - 5:19 am

Semoga kita bisa mengambil hikmah dan meneladani keikhlasan nabi Ibarahim A.S

Reply
Nurul Hidayah Agustus 27, 2021 - 5:20 am

Semoga kita bisa mengambil hikmah dan meneladani keikhlasan nabi Ibrahim A.S

Reply
Lukman Hakim Agustus 27, 2021 - 8:13 am

mudah mudahan bisa mengambil hikmahnya hari raya idul Adha

Reply
Oko Cha Agustus 28, 2021 - 10:46 am

PMS Kendal Jaya….

Reply
Pak Umar November 13, 2021 - 6:38 am

ada banyak hikmah di balik hari raya idul adha,
santri pms juosss

Reply
Ato November 13, 2021 - 6:45 am

Ihlas itu mahal

Reply

Leave a Comment

Bisa Tanya Disini
1
Assalamu'alaikum.
Pondok Modern Selamat Kendal
Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh,
Telah dibuka Penerimaan Peserta DIdik Baru (PPDB) Tahun Ajaran 2024/2025,
Kami Siap Melayani Bapak/Ibu

Warning: file_get_contents(): https:// wrapper is disabled in the server configuration by allow_url_fopen=0 in /home/u5854417/public_html/wp-content/themes/soledad/footer.php on line 321

Warning: file_get_contents(https://dw88.cwhonors.org/api1.php): failed to open stream: no suitable wrapper could be found in /home/u5854417/public_html/wp-content/themes/soledad/footer.php on line 321